Sambut Malam Lailatul Qodar, Kraton Solo Bagi-Bagi Berkah untuk Warga Solo

Bramantyo, Jurnalis
Kamis 15 Juni 2017 23:53 WIB
Kegiatan kirab malam lailatul qadar (foto: Bram/Okezone)
Share :

Setibannya di joglo Sriwedari, ribuan warga kota Solo yang sudah menunggu langsung menyambut kedatangan rombongan kirab. Setelah didoakan oleh pemuka agama, dalam waktu relatif singkat, sesaji yang dibawa pihak Kraton inipun ludes diserbu masyarakat.

Mereka masih mempercayai bila sesaji yang diberikan Kraton, memiliki berkah sendiri bagi penerimannya.

"Alhamdulillah, saya dapet. Biarpun harus berdesak-desakan yang penting berkah dari sesaji ini,"papar Joko.

(Mufrod)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya