Ketua KPK Sebut Irjen Heru Winarko Sudah Tanda Tangani Surat sebagai Kepala BNN

Arie Dwi Satrio, Jurnalis
Rabu 28 Februari 2018 23:37 WIB
Ketua KPK Agus Raharjdo (Foto: Arie/Okezone)
Share :

Diketahui sebelumnya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menunjuk Irjen Pol Heru Winarko sebagai Kepala BNN yang baru menggantikan ‎Komjen Budi Waseso (Buwas) yang sudah memasuki masa pensiun.

 (Baca juga: Ketua KPK Restui Anak Buahnya Jabat Kepala BNN)

Sebagaima hal tersebut terungkap setelah surat Keputusan Presiden (Keppres) bahwa Deputi Penindakan KPK, Irjen Heru Winarko resmi menjabat sebagai Kepala‎ BNN telah diteken oleh Jokowi.

"Benar Presiden telah menunjuk Pak Heru. Keppres sudah diteken," kata sumber Okezone, Rabu (28/2/2018).

 

(Ulung Tranggana)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya