Foto: Ist
"Karena menggunakan sistem kontainer, cepat dari Spanyol. di Spanyol sudah dipakai sistem ini sehingga mudah-mudahan sampai dengan akhir tahun sudah selesai," paparnya.
Penangkapan para terduga teroris sendiri kata Tito saat ini lebih kuat dengan adanya pengesahan UU nomor 5 tahun 2018. Sejauh ini pasca bom Surabaya pihaknya sudah mengamankan sebanyak 283 terduga teroris. Mereka ditangkap melalui operasi-operasi yang dilakukan di berbagai daerah di Indonesia
(Khafid Mardiyansyah)