Polisi Bantah Wanita yang Bakar Diri Teriak-Teriak soal Lion Air

Hambali, Jurnalis
Kamis 08 November 2018 12:44 WIB
Ilustrasi Bakar Diri (Dok. Okezone)
Share :

 

"Nggak ada itu, saat kita periksa keterangan saksi dan keluarga tidak ada yang menyampaikan itu (Lion Air)," imbuhnya.

Menurut Donni, hasil penyelidikan sementara mengarahkan bahwa korban memang mengidap gangguan kejiwaan. Keterangan itu diperoleh oleh kesaksian suami, maupun tetangga sekitar tempat tinggalnya.

 Baca juga: Sejumlah Remaja di Jawa Tengah Kecanduan Air Rebusan Pembalut

"Dugaan sementara memang korban mengalami gangguan kejiwaan," tukasnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya