Kronologi Baku Tembak KKSB dan Brimob yang Menewaskan 1 Anggota

Saldi Hermanto, Jurnalis
Rabu 20 Maret 2019 12:10 WIB
Anggota Brimbob Korban Baku Tembak dengan KKSB Dirawat di RSUD Mimika, Papua (foto: Saldi H/Okezone)
Share :

(Baca Juga: Seorang Anggota Brimob Tewas dan Dua Luka-Luka Akibat Baku Tembak dengan KKSB di Papua) 

Helikopter kemudian membawa para korban menuju Timika dan tiba Helipad Penerbad Timika pada pukul 09.10 WIT, dan para korban kemudian dievakuasi ke RSUD Mimika.

Ipda Arif Rahman mengalami luka tembak di bahu kiri tembus punggung belakang, Bharada Aldy mengalami luka tembak di ketiak kanan (meninggal dunia), dan Bharada Rafi Fitrah Kurniawan mengalami luka tembak di pinggang kanan belakang.

(Fiddy Anggriawan )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya