Detik-Detik Mobil Terbang lalu Mendarat di Kapal Feri, Pengemudi Tewas

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Jum'at 28 Juni 2019 19:19 WIB
Kendaraan mendarat di kapal feri setelah terbang. Foto/Ist
Share :

Video yang diambil dari buritan feri menunjukkan kapal baru saja meninggalkan pelabuhan Tadoussac untuk menuju Baie-Sainte-Catherine.

Cindy Desbiens, yang berada di geladak bersama kedua anaknya, mengatakan kepada CBC, "Rasanya seperti berada di film."

"Ada banyak kepanikan. Banyak orang hampir tertabrak," tambah saksi lainnya, Claire Gagné.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya