Masuk Jalur Busway saat Hindari Razia, Pengendara Dihukum Dorong Motor

Muhamad Rizky, Jurnalis
Selasa 27 Agustus 2019 14:30 WIB
Pengendara dihukum dorong motor di jalur busway (potongan video)
Share :

Beberapa warganet berkomentar atas video itu.

“saya lebih setuju hukuman seperti ini.. efek jera nya kerasa, dibandingkan tahan SIM/STNK,” tulis akun @yosapasa.

“Setuju, mending di hukum sosial aja drpd di tilang,” komentar akun @deddytriwahyudi.

Akun @patanald berkomentar dengan nada menyindir, “mungkin ini masih memperingati hut RI, jd mereka ikut Jalan Santay with Busway hehe.”

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya