“Mungkin setelah tanggal 20 Oktober (baru akan diumumkan),” jelasnya.
Baca Juga : Prabowo Titip Program untuk Jokowi lewat Suharso Manoarfa
Lebih jauh Irma berharap agar kabinet kerja Jokowi di periode keduanya bisa lebih baik dari yang sekarang. Hal ini untuk menjawab janji-janji saat kampanye kepada masyarakat.
“Tentu harus lebih baik dan lebih kompak agar mampu menjawab janji kampanye dan 5 program yang kemarin disampaikan ke publik,” tukas Irma.
(Angkasa Yudhistira)