Hampir Lima Bulan, Kendaraan Berpelat Jakarta Terparkir di Bandara Adi Soemarmo

Bramantyo, Jurnalis
Selasa 17 Desember 2019 11:13 WIB
Kendaraan Berpelat Nomor Jakarta yang Terparkir Hampir 5 Bulan di Bandara Adi Soemarmo, Solo, Jawa Tengah (foto: Okezone/Bramantyo)
Share :

Menurut Danar, sebenarnya pihak bandara tak mempermasalahkan adannya mobil yang terparkir cukup lama di area parkir. Karena untuk membawa kendaraan keluar dari area parkir bandara, pemilik kendaraan harus membayar tarif parkir yang sudah ditetapkan pihak pengelola parkir.

"Banyak juga yang parkir lama di bandara, baru diambil pemiliknya. Kalau kami tak masalah. Soalnya sudah ada tarif parkir kendaraan," terangnya.

Sehingga, selain sebuah mobil berwarna silver yang sudah terparkir cukup lama, ada sebuah sepeda motor berplat AE 2570 XQ juga terparkir di area parkir Bandara.

"Selain mobil, ada sepeda motor yang diparkir cukup lama di parkiran. Kalau tidak salah, sudah parkir lima bulan juga,"ujarnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya