Baca Juga : 7 Fakta Pasar Jaga Jarak di Jateng yang Jadi Percontohan Nasional
Sunardi Nurcahyono, Kepala Satpol PP kota Madiun melalui sambungam telepon membenarkan anggotanya mengevakuasi empat remaja dari lokasi di sekitar Lapangan Taman ke Rumah Sakit Soedono Madiun.
"Iya benar tadi anggota evakuasi dua remaja putri dan dua putra dari lokasi ke Rumah Sakit. Setelah kondisinya baik dan sadar langsung kami kirim ke Dinas Sosial," jelas Sunardi. Terkait aktivitas anak anak itu pihaknya mengaku belum mengetahui.
(Angkasa Yudhistira)