New Normal di Sekolah, Jam Belajar Dipersingkat hingga Cek Suhu Tubuh

Rus Akbar, Jurnalis
Sabtu 30 Mei 2020 11:37 WIB
Iustrasi siswa sekolah di tengah covid-19 (foto: Okezone)
Share :

Dinas Pendidikan akan fokus ke sekolah-sekolah. Penerapan kegiatan itu, menurut Ali harus berlangsung sesuai yang diinginkan.

Agar terlaksana dengan baik, Dinas Pendidikan dan kebudayaan akan membentuk tim yang memonitor dan mengevaluasi pelaksanaan di lapangan.

Semua sekolah akan dikunjungi, dimonitor sejauh mana protokol kesehatan Covid-19 di sekolah dijalankan. Kemudian sejauh mana informasi terkait protokol kesehatan Covid-19 sudah sampai.

"Kami akan mengevaluasi agar pelaksanaannya lebih baik dari waktu ke waktu. Saat ini kita telah mensosialisasikan kepada kawan kawan guru, tingkat SD, SLTP, lalu SLTA dengan berkordinasi dengan cabang wilayah satu Bukittinggi," pungkasnya.

(Amril Amarullah (Okezone))

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya