Menko PMK Pastikan Kualitas Beras Bansos PKH Sesuai Standar

Harits Tryan Akhmad, Jurnalis
Minggu 13 September 2020 07:30 WIB
Menko PMK Muhadjir Effendy. (Foto : Okezone.com/Fahreza Rizky)
Share :

"Perlu dipahami, ini bukan untuk mengganti bansos yang sudah ada. Bantuan program reguler PKH tetap diberikan dan ini ditambah bantuan beras. Intinya kita ingin menjamin bahan pokok terutama beras untuk KPM PKH bisa tercukupi," tuturnya.

Sementara itu, Pemimpin Wilayah Perum Bulog Kanwil Sumut Arwakhudin Widiarso menyatakan, stok beras di Gudang Bulog termasuk Gudang Bulog Pulo Brayan Darat II, Kota Medan, cukup untuk memenuhi kebutuhan program bansos beras untuk KPM PKH di Sumut.

Baca Juga : Viral Orang Terkaya Indonesia Surati Presiden Jokowi Tak Setuju PSBB DKI

"Beras yang ada di gudang Bulog ini stok tahun 2020. Jumlahnya ada 20.400 ton yang siap dibagikan kepada 455 ribu KPM PKH di Sumut. Untuk Kota Medan jumlahnya 50 ribu KPM dan untuk 3 bulan alokasi," tutur Arwakhudin.

Baca Juga : Satpol PP Razia Jam Operasional di Jalur Puncak, Masih Ada Pedagang yang Bandel

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya