6 Orang Hilang saat Banjir di Medan, 5 Dewasa dan 1 Balita

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Jum'at 04 Desember 2020 13:48 WIB
Banjir di Medan (foto: Dok BNPB Medan)
Share :

Banjir tersebut telah merendam 13 Kelurahan di tujuh Kecamatan yang terdampak banjir.

"Ada 2.773 rumah, 1.983 Kepala Keluarga dan 5.965 jiwa yang menjadi korban," pungkasnya.

 

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya