Polisi Perintahkan Tangkap HRS, Rizieq Shihab Trending di Twitter

Mohamad Yan Yusuf, Jurnalis
Kamis 10 Desember 2020 16:43 WIB
Imam Besar FPI Habib Rizieq (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Beberapa menit setelah perintah penangkapan Habib Rizieq Shihab oleh Kabareskrim, Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo karena jadi tersangka. Nama Rizieq Shihab trending di media sosial twitter.

Kata ‘Rizieq Shihab’ kemudian telah di cuit lebih dari 10,9 ribu pengguna twitter. Selain itu, kata ‘tersangka’ kemudian menjadi juga menjadi trending dengan 11,4 ribu cuitan.

Komentar beragam muncul dari sejumlah nitizen. Banyak dari mereka yang menggunjing, namun ada pula yang meminta segera polisi menangkap orang nomer satu FPI ini.

“Let the war begin,” cuit @abintangpratama membalas cuitan berita salah satu media.

“Ma’ruf Amin Jelaskan Rizieq Shihab Bukan Imam Besar Umat Islam, Melainkan Imam FPI,” cuit @MrsRachelln

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya