Pejabat NLD Kedua Meninggal dalam Tahanan Junta Militer Myanmar

Rahman Asmardika, Jurnalis
Rabu 10 Maret 2021 09:50 WIB
Foto: Reuters.
Share :

“Dia terus berpartisipasi dalam protes,” kata Ba Myo Thein sebagaimana dilansir Reuters. Penyebab kematiannya tidak jelas.

Dalam siaran langsung Facebook sebelum dia ditahan, Zaw Myat Linn mendesak orang-orang untuk terus melawan tentara meski jika harus mengorbankan nyawa.

“Kekuatan mereka tidak boleh bertahan lama,” katanya.

BACA JUGA: Tolak Patuhi Perintah, Polisi Myanmar dan Keluarganya Melarikan Diri ke India

Baik militer maupun polisi tidak menanggapi permintaan untuk memberikan komentar.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya