"Turun di Stasiun Dukuh Atas untuk ngobrol sebentar dengan Pak Dhany Sukma, Wali Kota Jakarta Pusat. Kami sambil inspeksi beberapa fasilitas publik di sekitar Stasiun Dukuh Atas," tuturnya.
Mantan Mendikbud itu juga menanyakan soal jajanan enak kepada warganet.
"Teman-teman ada yang sering naik/turun MRT dari Dukuh Atas? Ada jajanan apa yang enak di sekitar sini?" tutupnya.
(Fahmi Firdaus )