“Warga yang tewas setelah terkena anak panah sudah dibawa ke rumah duka setelah pihak keluarga menolak untuk diautopsi” ujarnya.
Sementara, untuk terduga pelaku sudah dikantongi identitasnya oleh anggota dan saat ini tengah melakukan upaya penangkapan.
Hingga malam ini aparat Kepolisian Polres Pelabuhan Makassar bersama Polrestabes Makassar dan Polda Sulsel bersiaga di lokasi mengantisipasi tawuran susulan.
(Fahmi Firdaus )