Sosok Kartini Bisa Jadi Teladan Perempuan di Era Milenial dalam Aktualisasi Diri

Priyo Setyawan, Jurnalis
Rabu 21 April 2021 05:59 WIB
Perempuan sedang menari Kebyar (Foto: Priyo Setyawan)
Share :

Baca Juga:  UEA Pilih Perempuan Arab Pertama untuk Berlatih Sebagai Astronot

Penghageng Tepas Tandha Yekti Keraton Yogyakarta, GKR. Hayu menjelaskan di era saat ini, perempyan bukan dituntuk untuk mewujudkan kesetaraan gender namun juga harus mampu menunjukkan keahlian dan ketrampilannya. Sehingga diperlukan komitmen bersama.

Selain dialog, dalam acara tersebut juga ditampilkan berbagai jenis kebaya nusantara dan tari kebyar.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya