Ayah Bripda Randy Minta Maaf Atas Kelakuan Anaknya, Lalu Ngaku Bukan Anggota DPRD

Jaka Samudra, Jurnalis
Senin 06 Desember 2021 20:29 WIB
Ayah Bripda Randy, Nuriono (Foto: Okezone)
Share :

Usai menghaturkan permintaan maaf, Nuriono juga mengklarifikasi bahwa dirinya bukan anggota DPRD Pasuruan seperti yang dibicarakan khalayak.

"Saya ini pak, bukan angota dewan, saya ini tengkulak gabah, gitu saja saya akhiri," jelasnya.

Sebelumnya, kasus kematian Novia menjadi sorotan publik. Ia meninggal dunia dengan menenggak racun di samping makam ayahnya di Mojokerto, Jawa Timur lantaran dipicu kisah asmara.

Diketahui sebelum bunuh diri, Novia dipaksa untuk menggugurkan janinnya dua kali, oleh kekasihnya yaitu Bripda Randy yang saat itu betugas di Polres Pasuruan.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya