Dia melakukan perjalanan berbicara reguler di Eropa dan Amerika Serikat (AS), berbicara tentang praktik perhatian penuh.
Namun gerakannya dihalangi oleh pemerintah komunis Vietnam pada 2009, ketika pusat Zen miliknya di Lam Dong terpaksa ditutup.
Pada 2018, ia kembali ke Vietnam dan diizinkan oleh pihak berwenang untuk menghabiskan hari-hari terakhirnya di kuil Tu Hieu.
Belum jelas bagaimana pemerintah akan bereaksi terhadap pemakamannya, yang akan dimulai di Hue pada Sabtu (22/1) dan lima hari ke depan.
(Susi Susanti)