Kali Bekasi Meluap, 3 Kecamatan Terendam Banjir

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Kamis 17 Februari 2022 13:52 WIB
Banjir di Bekasi, Jawa Barat (Foto: Ist/Jonathan Simanjuntak)
Share :

"Ketinggian berkisar 30 centimeter sampai 2 meter. Paling tinggi 2 meter di Kampung Turi, di perkampungannya yang pas banget pinggir kali. Tapi itu info jam 6 pagi tadi, ketika sedang tinggi-tingginya, sekarang relatif berangsur surut," tutur Andika.

Baca Juga:  Banjir Surut, Kawasan Villa Nusa Indah Bogor Dipenuhi Lumpur

Hingga berita ini ditayangkan, masih terdapat genangan di wilayah tersebut. Dia pun berharap wilayah Kabupaten Bogor tidak kembali diguyur hujan.

"Sampai siang ini masih genang. Semoga di Bogor enggak hujan jadi banjirnya enggak naik lagi," katanya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya