Humor Gus Dur: Berfikir Keras Mengurai Singkatan Orang Madura, Apa Itu?

Tim Okezone, Jurnalis
Kamis 07 April 2022 03:02 WIB
Gus Dur (Foto: Okezone)
Share :

Gus Dur: Rumah sampean di mana?

Tamu: Dekat sini, Gus. Ini ke selatan ada Muhammad Rasah, pas di sampingnya.

Jawaban tamu ini membuat Gus Dur terdiam sejenak sekaligus berpikir, apa maksudnya.

Lalu Gus Dur mengatakan: Maksud sampean madrasah?

Tamu: Ya, betul, Gus.

Semua yang ada di ruangan itu tertawa.

Kepada almaghfurlah Gus Dur, alfatihah.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya