Detik-Detik Kericuhan Suporter saat Laga Persib Vs Persebaya di Stadion GBLA

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 18 Juni 2022 07:09 WIB
Penonton membludak di Stadion GBLA saat laga Persib Bandung vs Persebaya (Foto: Tangkapan layar media sosial)
Share :

Pemilik akun lainnya, @mchfrdnsftd menyayangkan insiden tersebut. Bahkan, menurut pengakuannya ada dua orang meninggal dunia.

"Udah mau gini siapa yang mau di salahin? Si @persib atau Panpel? 2 orang mati depan mata gua sendiri," tulisnya.

Dia juga mengaku sempat tak sadarkan diri dengan teman wanitanya saking membludaknya penonton dan harus berdesak-desakan agar bisa masuk ke dalam Stadion.

Peristiwa itu pun trending di Twitter dengan #BobotohBerduka. Pertandingan Grup C Presiden 2022 itu tetap berlangsung. Hasil akhir pertandingan dimenangkan Persib dengan menekuk lutut Persebaya dengan skor akhir 3-1.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya