Dinkes: Vaksinasi Dosis Keempat untuk Nakes di Sumut Sudah 30,15%

Antara, Jurnalis
Minggu 14 Agustus 2022 20:01 WIB
Illustrasi (foto: Freepick)
Share :

Sedangkan untuk vaksin dosis pertama sudah 75,35 persen atau telah menjangkau 11.150.885 orang.

Dinas Kesehatan Sumut masih terus menggencarkan penyuntikan vaksin penguat kepada masyarakat karena angka capaian masih rendah dibandingkan realisasi vaksin dosis pertama dan kedua.

Upaya percepatan vaksinasi Covid-19 dilakukan dengan berkolaborasi bersama aparat TNI dan Polri maupun pihak swasta.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya