Banjir Bandang Terjang Ciamis, Pengendara Motor Terseret Arus

Acep Muslim, Jurnalis
Jum'at 07 Oktober 2022 21:32 WIB
Banji bandang menerjang Ciamis (Foto: iNews)
Share :

"Arus banjir luapan Sungai Cibuyut terjadi sekira pukul 14.00 WIB menjelang sore hari. Sementara terjadi dugaan pengendara sepeda motor yang terseret luapan sungai yang meluber ke jalan raya terjadi pukul 16.00 WIB," ujar Kapolsek Cihaurbeuti AKP Farhan, Jumat (7/10/2022).

Sementara ini, di lokasi jalan raya tempat luapan arus sungai kini diterjunkan kendaraan berat untuk membersihkan material sampah aliran sungai yang sebelumnya menyumbat jembatan.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya