Ribuan Pelajar di Jaksel Lakukan Perekaman e-KTP

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Sabtu 14 Januari 2023 12:52 WIB
Share :

Nurrahman menambahkan, adapun perekaman e-KTP terhadap pelajar tersebut masuk dalam program jemput bola. Pada tahun 2023 ini, pihaknya bakal terus melakukan perekaman e-KTP sebagaimana telah dilakukan selama ini.

 BACA JUGA:BMKG Mencatat 706 Kali Gempa Susulan Guncang Jayapura

"Di mana program tersebut untuk memudahkan pelayanan kepada masyarakat, dan percepatan kepemilikan administrasi kependudukan," tandasnya.

(Nanda Aria)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita News lainnya