Pamit Pergi Mancing, Warga Lampung Timur Ditemukan Tewas di Pinggir Sungai

Ira Widyanti, Jurnalis
Kamis 06 April 2023 14:42 WIB
TKP pemancing ditemukan tewas tenggelam di pinggir sungai/Foto: Polisi
Share :

Hasilnya, pada Rabu (5/4) sekitar pukul 23.40 wib, tim gabungan berhasil menemukan korban dalam kondisi sudah meninggal dunia di tepi sungai.

"Setelah dilakukan proses pemeriksaan medis, jenazah korban segera diantar dan diserahkan kepada pihak keluarga, di wilayah Kecamatan Batanghari Nuban," pungkas Sunaryo.

(Nanda Aria)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya