Ichwan mengatakan, saat ini pihaknya masih menyusun informasi supaya lebih lengkap dan tepat. Dengan begitu, belum diketahui kronologi penembakan secara rinci serta kondisi terkini dari Bahar.
"Jadi ditunggu dulu saja informasinya, kita secepatnya akan memberikan informasi yang tepat dan lengkap kronologisnya," tandasnya.
(Fahmi Firdaus )