Menurut Hendro, evakuasi pria obesitas ini berhasil dilakukan setelah petugas menemui beberapa kendala. Seperti kondisi kamar yang tercemar bau tidak sedap dan ruangannya yang sempit.
Setelah berhasil diturunkan dari kamar kosnya, Denny kemudian dibawa menggunakan mobil ambulans ke Rumah Sakit Royal Progress, Tanjung Priok, Jakarta Utara guna mendapatkan penanganan medis.
(Qur'anul Hidayat)