Pernyataan itu mengatakan pesawat-pesawat tempur menyerang dua sasaran yang berdekatan dengan tempat militan Hamas beroperasi, dan penyelidikan awal menunjukkan bangunan-bangunan lain di dekatnya juga terkena serangan, "yang kemungkinan menyebabkan kerugian yang tidak disengaja terhadap warga sipil tambahan yang tidak terlibat". Ia menambahkan: "IDF ... bertindak untuk menarik kesimpulan dan mengambil pelajaran dari peristiwa ini."
Kementerian Kesehatan Palestina mengecam serangan itu sebagai pembantaian di lapangan perumahan yang padat penduduk.
(Rahman Asmardika)