Kendati demikian, dia tetap mengimbau agar masyarakat selalu waspada terhadap banjir. Sebab aliran air di Kali Bekasi bisa saja berpotensi menimbulkan banjir akibat kiriman dari Bogor.
"Kami tetap mewaspadai banjir yang terjadi di aliran Kali Bekasi ketika banjir kiriman dari kabupeten Bogor,"
(Qur'anul Hidayat)