Mahfud MD : Selamat HUT Ke-51 PDIP, Teruslah Jadi Parpol Wong Cilik

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Rabu 10 Januari 2024 13:51 WIB
Mahfud MD (Foto: Okezone)
Share :

“Teruslah menjadi parpol yang berpihak kepada wong cilik, teruslah menjadi parpol yang berpihak kepada kebenaran. Bernilai membela yang tertindas dengan semangat militansi seperti yang selama ini ditunjukkan,” ungkapnya.

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi itu juga berharap agar PDIP terus menjadi pelopor partai yang disiplin. Hal itu dalam menjalankan sebuah organisasi.

 BACA JUGA:

“Semoga PDIP terus teguh menjadi partai pelopor yang disiplin pada organisasi dan disiplin kepada ideologi Pancasila,” tuturnya.

“Selamat ulang tahun pdip ke-51, Satyam Eva Jayate kebenaran pasti menang, merdeka merdeka, merdeka!” tandasnya.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya