Hujan Deras, Tujuh Ruas Jalan di Jakarta Utara Tergenang Banjir

Carlos Roy Fajarta, Jurnalis
Jum'at 12 April 2024 20:25 WIB
Share :

JAKARTA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat tujuh ruas jalan tergenang banjir pada Jumat (12/4/2024) hingga Pukul 19.00 WIB.

Petugas Pusdatin BPBD DKI Jakarta, Ade Satria mengungkapkan genangan tersebut disebabkan curah hujan yang tinggi di wilayah DKI Jakarta.

"Kami mencatat genangan yang terjadi masih di tujuh ruas jalan dengan mayoritas wilayah terdampak di Jakarta Utara," ujar Ade Satria.

Tujuh ruas jalan yang terdiri dari

1. Jl. Raya gereja Tugu, Kel. Semper Barat, Kec. Cilincing, Jakarta Utara dengan ketinggian 10 centimeter (cm).

2. Jl. Rawa indah, Kel. Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara dengan ketinggian 15 cm

3. Jl. Pegangsaan dua (Depan Apartemen Greenhil), Kel. Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading, Jakarta Utara dengan ketinggian 20 cm

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya