Anies Temui DPD PDIP Jakarta, Ridwan Kamil : Silakan Saja Tidak Ada Masalah

Nur Khabibi, Jurnalis
Sabtu 24 Agustus 2024 17:38 WIB
Ridwan Kamil Tanggapi Kunjungan Anies ke DPP PDIP Jakarta. Foto: Okezone/Nur Khabibi.
Share :

"Punya pengalaman kabinet (Suswono), lebih senior bisa menasihati saya. Saya punya pengalaman dua kali pilkada, menurut saya insya Allah pasangan kami punya relevansi dan tawaran yang paling sip," ucapnya. 

"Apalagi ada istilah Jakarta baru pasca IKN, kebetulan juga saya kurator jadi paham di sana akan bagaimana, dampaknya ke Jakarta, mudah-mudahan pengetahuan itu bisa menguatkan solusi," tutupnya.

(Puteranegara Batubara)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya