Pramono Angkat Bicara soal Nasib RDF Rorotan yang Viral karena Timbulkan Bau Busuk

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis
Jum'at 07 November 2025 02:00 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung/Okezone
Share :

Pramono juga meminta Dinas Lingkungan Hidup (LH) segera mempercepat proses pengadaan armada truk compact terbaru sehingga tidak menimbulkan bau tidak sedap kembali.

"Jadi, armadanya sekarang ini sudah ada 93 truk tahun 2024. Saya minta 2024, saya minta untuk pengadaan 2025 yang sebentar lagi datang dan dipercepat,"ujarnya.

"Sehingga dengan demikian hanya truk-truk baru yang akan melayani, yang lama tarik semua untuk tempat lainnya," pungkasnya.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya