Presiden Prabowo Kumpulkan 1.200 Rektor, Guru Besar, hingga Pimpinan Kampus di Istana

Binti Mufarida, Jurnalis
Kamis 15 Januari 2026 09:21 WIB
Presiden Prabowo Kumpulkan 1.200 Rektor, Guru Besar, hingga Pimpinan Kampus di Istana (Binti Mufarida)
Share :

Diketahui, undangan resmi kepada para rektor hingga guru besar telah dikirimkan melalui Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi, tertanggal 9 Januari 2026. 

Tercatat dalam surat menjelaskan bahwa agenda tersebut bertajuk Taklimat dan Dialog bersama Presiden RI dengan tema Manusia, Pendidikan Tinggi, dan Sains untuk Kebangkitan Indonesia.

Sebelumnya Presiden Prabowo juga pernah melakukan pertemuan dengan para rektor, guru besar, hingga pimpinan perguruan tinggi, pada 13 Maret 2025. 

Saat itu, Prabowo secara terbuka menyampaikan bahwa kampus harus memahami bukan hanya isu nasional, tetapi juga dinamika global yang berdampak langsung pada Indonesia.
 

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya