Longsor Timpa Rumah dan Perkemahan di Selandia Baru, Setidaknya 2 Orang Tewas

Rahman Asmardika, Jurnalis
Kamis 22 Januari 2026 16:11 WIB
Longsor di Gunung Maunganui. (Foto: X)
Share :

Lebih jauh ke utara, dekat Warkworth, seorang pria dilaporkan hilang setelah tersapu banjir dari jalan pada Rabu pagi saat hujan deras melanda sebagian besar wilayah Pulau Utara, menurut pernyataan polisi.

Perdana Menteri Selandia Baru Christopher Luxon mendesak warga di daerah yang terdampak untuk memperhatikan saran keselamatan dari otoritas setempat selama kondisi ekstrem tersebut. Ia mengatakan bahwa pemerintah Selandia Baru melakukan segala upaya untuk mendukung warga yang terdampak.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya