Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Lee Kuan Yew Meninggal Dunia

Rahman Asmardika , Jurnalis-Senin, 23 Maret 2015 |05:40 WIB
Lee Kuan Yew Meninggal Dunia
Lee Kuan Yew Meninggal Dunia (Foto: Reuters)
A
A
A

SINGAPURA - Mantan Perdana Menteri Singapura Lee Kuan Yew telah meninggal dunia pada Senin pagi di Singapore General Hospital, Singapura.

Al Jazeera melaporkan pada Senin (23/3/2015), Lee Kuan Yew meninggal pada usia 91 tahun, setelah mengalami kondisi kritis beberapa hari terakhir. Lee Kuan Yew dirawat di Singapore General Hosptal sejak 5 Februari, karena penyakit pneumonia.

Pria 91 tahun ini merupakan tokoh penting yang bertanggung jawab atas kemajuan yang telah dicapai Singapura hingga menjadi salah satu pemimpin dalam perekonomian dunia. Putranya Lee Hsien Loong saat ini menjabat sebagai PM Singapura.

(Hendra Mujiraharja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement