Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Jelang Putaran Kedua Pilgub DKI, KPUD Jakarta Diminta Perbaiki DPT

Fadel Prayoga , Jurnalis-Kamis, 23 Februari 2017 |19:32 WIB
Jelang Putaran Kedua Pilgub DKI, KPUD Jakarta Diminta Perbaiki DPT
Ilustrasi (Foto: Dok.Okezone)
A
A
A

"Lalu pengaturan logistik juga harus diatur secara detail, sehingga tidak ada lagi cerita TPS kekurangan surat suara," imbuhnya.

Menurutnya, apabila semua penyelenggaraan pilkada berlangsung lancar dan tidak ada pihak yang merasa dirugikan, maka semua pihak akan bisa menerima hasilnya.‎

"Bilamana para paslon dan pemilih merasa diperlakukan adil maka apa pun yang terjadi hasilnya akan diterima semua pihak," tandas Juri.

(Ulung Tranggana)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement