Namun, tiba-tiba Jan Ethes terdiam, lalu bersikap hormat ketika Jokowi menyanyikan lagu Indonesia Raya.

Jan Ethes langsung hormat ketika dengar kakeknya menyanyikan lagu Indonesia Raya (Foto: Fakhri/Okezone)
(Baca Juga: Jokowi Bilang Media Berperan Besar Atas Kariernya)
Tak sampai di situ, Jan Ethes yang merupakan putra dari Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda itu juga sangat aktif saat diadakannya acara bincang-bincang keluarga Istana itu di Green Garden.