Baca Juga : KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Hanya sampai Stasiun Kebayoran saat Pelantikan Presiden
Baca Juga : Jokowi Diprediksi Umumkan Nama-Nama Menterinya pada 23 Oktober
"Sebagai elemen civil society, Alumni IMM siap berkolaborasi dengan pemerintah. Kami sedang melakukan finalisasi peta jalan sebagai panduan gerakan memajukan Indonesia", Tutup Ton Abdillah, yang juga mantan ketua umum DPP IMM ini.
Dalam rumusan hasil Silatnas 2019, Alumni IMM akan menfokuskan dalam bidang pengembangan sumber daya manusia (SDM) unggul dan mendorong partisipasi publik untuk bersama-sama menjadi bagian penting dalam mewujudkan Indonesia maju.
(Angkasa Yudhistira)