Baca Juga : Safari ke PAN, Riza Patria Siap Jalani Fit and Proper Test Cawagub DKI
"Ya hasil dari pertemuan hari ini kita sudah bisa menggambarkan. Saya perlu sampaikan dulu Golkar dengan Gerindra itu satu DNA dan satu rahim. Jadi, sudah menjadi keputusan sepertinya Golkar setelah pertemuan ini untuk mendukung Ahmad Riza Patria calon wakil gubernur dari Gerindra," tuturnya.
Baca Juga : Fraksi PAN DPRD Harap Riza Patria Terpilih Jadi Wagub DKI
(Erha Aprili Ramadhoni)