"Pendekatan itu harus koheren dan terkoordinasi, dipandu oleh bukti dan prioritas kesehatan masyarakat," imbuhnya.
Baca Juga: Selesai Diobservasi, Warga Kaltim Dijadwalkan Tiba di Balikpapan Pagi Ini
Kepala WHO memuji China dengan mengatakan langkah-langkah yang diambil pemerintah Beijing sangat baik. “China telah membeli waktu dunia. Kami tidak tahu berapa lama," katanya.
"Kami menganjurkan hal itu di luar Tiongkok, kami belum melihat transmisi komunitas yang meluas," tuturnya.
(Arief Setyadi )