"Jadi itu saling keterkaitan ya. Jadi, tidak bisa hanya satu faktor, tapi itu dikaitkan dengan beberapa faktor," ucapnya.
Jawa Timur (Jatim) kembali menjadi provinsi dengan lonjakan kasus konfirmasi positif virus corona (Covid-19) tertinggi di Indonesia. Berdasarkan data harian Covid-19 pada 24 Juli 2020, ada sebanyak 496 kasus positif Covid-19 terbaru di Jatim.
Baca Juga : Penambahan Kasus Baru Positif Covid-19 di Jatim Hampir 500
(Erha Aprili Ramadhoni)