JAKARTA - Di tengah upaya sejumlah kalangan menekan laju persebaran Covid-19, kegaduhan penanganan virus mematikan tersebut justru datang dari pemerintah.
Pernyataan Menteri BUMN Erick Thohir bahwa Obat Ivermectin sebagai terapi Covid-19 telah mendapat izin BPOM, belakangan menuai polemik. Sejumlah kalangan mempertanyakan status obat anti cacing tersebut dalam penanganan Covid-19.
Baca juga: Gegara Berkerumun, Antrean Vaksinasi Covid-19 Ditertibkan Gubernur Ganjar
Baca juga: Jadi Lokasi Isoman Pasien Covid-19, Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Kesiapan Rusun Nagrak