"Kami berharap Pemilu 2024 merupakan pemilu yang mengedepankan ide dan gagasan yang menyatukan, dalam rangka bagaimana kita membuat politik Indonesia yang tidak lagi terpolarisasi ke dalam berbagaj politik identitas,” ujarnya.
“Kita ingin mengedepankan apa yang kita usung adalah ide, gagasan, dan program yang bisa menyatukan kita semua sebagai bangsa," pungkasnya.
(Fahmi Firdaus )