Ditelusuri di sosial medianya, Julian cukup sering membagikan hasil jepretannya dan kegitannya bersepeda.
Julian juga mengunggah momen kebersamannya dengan keluarga dan momen-momen saat ia menjadi masinis. Saat ini akun sosial medianya banjir doa dan ucapan belasungkawa dari para netizen.
(Fahmi Firdaus )