Selain dukungan, ia mengatakan kesamaan visi dan misi partai tersebut dengan Prabowo-Gibran juga memudahkan sosialisasi caleg dengan masyarakat.
Dia melanjutkan, kesamaan visi dan misi partai tersebut dengan Prabowo-Gibran juga memudahkan sosialisasi caleg dengan masyarakat. "Yaitu karya kekayaan dengan cara melanjutkan serta menyempurnakan program pemerintahan Pak Jokowi. Hal ini memudahkan di dalam sosialisasi semua caleg-caleg kami di masyarakat,” pungkasnya.
(Angkasa Yudhistira)