Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Cegah Meledaknya Gudang Peluru, Panglima TNI Akan Percepat Proses Disposal Amunisi Kadaluarsa

Jonathan Simanjuntak , Jurnalis-Senin, 01 April 2024 |05:35 WIB
Cegah Meledaknya Gudang Peluru, Panglima TNI Akan Percepat Proses Disposal Amunisi Kadaluarsa
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto (Foto: Puspen TNI)
A
A
A

Agus menjelaskan amunisi kadaluarsa di Gudmurah Kodam Jaya yang terbakar memang hendak didisposal, tapi sayangnya sudah lebih dulu meledak.

 BACA JUGA:

"Ya memang kalau sudah expired itu relatif sensitif dia (amunisi) labil. Dia kena gesekan, gerakan, kena panas dia akan mudah, mudah meledak," tuturnya.

Untuk mengusut kejadian ini, Panglima TNI juga membentuk satuan investigasi. Selain tim tim penjinak bahan peledak juga dikerahkan untuk menyisir sejumlah material yang diduga terhempas akibat ledakan.

"Secepatnya, kita sudah ada satuan yang melaksanakan investigasi di TKP," tutupnya.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement