Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Awas! Gunung Ruang Berpotensi Erupsi Susulan Lebih Besar

Binti Mufarida , Jurnalis-Kamis, 02 Mei 2024 |21:15 WIB
Awas! Gunung Ruang Berpotensi Erupsi Susulan Lebih Besar
Menko PMK Muhajir Effendy (tengah) memberi keterangan pers (Foto: MPI/Mufarida)
A
A
A

Oleh karena itu, Hendra meminta masyarakay untuk meningkatkan kesiapsiagaannya.

“Ini yang harus kita hadapi kedepan dan satu hari kemudian sudah menjadi awas. Kedepan perlu ada kesiapsiagaan masyarakat yang tinggal tidak jauh dari sana bagaimana ada hal-hal seperti ini lagi,” tegasnya.

 BACA JUGA:

Hendra pun menjelaskan bahwa pada 29 April status Gunung Ruang di level siaga kemudian dinaikkan lagi ke Awas. “Sebetulnya tanda-tanda bukan dari tanggal 30 pukul 01.30 tapi dari tanggal 29 sudah punya perkiraan apakah akan kembali lagi.”

“Biasanya gunung kalau sudah terjadi sekali (erupsi) gitu butuh waktu lama, tapi kita keliru, Ruang beraksi lagi. Sehingga kita naikkan menjadi awas. Bahkan paginya pukul 09.00 WITA, area bahaya kita perluas dari 6 km menjadi 7 km,” pungkasnya.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement